1. HOME
  2. OTOTALK
TIPS MOBIL

Cara Menghilangkan Bau Rokok Membandel di Kabin Mobil

Bau rokok agak sulit dihilangkan lantaran bisa menempel pada jok dan karpet.

By Adhi 26 Mei 2016 07:02
Ilustrasi merokok di dalam mobil (sfltimes.com)

Money.id - Merokok merupakan kebiasaan yang sangat sulit dihilangkan. Celakanya, terkadang kebiasaan merokok terbawa ketika sedang berada di dalam mobil.

Alhasil bau dari asap rokok tersebut tak mau hilang dari dalam kabin, sehingga membuat tidak nyaman penumpang lainnya.

Meski sudah diberi pewangi, tetap saja bau rokok ini tidak mau hilang. Bau rokok ini cukup membandel dan agak sulit dihilangkan lantaran bisa menempel pada jok dan karpet. Lebih parahnya lagi jika masuk ke sirkulasi udara. Jika sudah demikian, maka butuh biaya yang cukup banyak untuk membersihkanya.

Namun tenang saja, karena sebenarnya ada tips bagaimana cara menghilangkan bau asap rokok tersebut. Dilansir dari Carsdirect, berikut langkah-langkah yang bisa anda lakukan

1. Pertama-tama Anda harus menyingkirkan semua sampah di dalam kabin termasuk di jok dan karpet menggunakan vacum cleaner sampai tak tersisa. Setelah itu lap juga interior dengan cairan pembersih.

2. Selanjutnya untuk menghilangkan bau rokok pada jok atau karpet, anda bisa menggunakan penghilang bau berbahan enzim. Bahan ini cukup efektif menghilangkan bau tak sedap. Biasanya produk penghilang bau jenis ini dibanderol dengan harga cukup mahal.

Selengkapnya, simak di tautan berikut ini.

Baca juga:

(a/a)

Related

Komentar

Recommended

What Next

More From Ototalk Section